Home Programming Cara Mengetahui dari Apa Suatu Website Dibuat

Cara Mengetahui dari Apa Suatu Website Dibuat

Banyak cara dalam membangun sebuah website mulai dari murni bahasa pemrograman sampai menggunakan CMS atau Framework seperti jommla, wordpress, drupal dan lain-lain.
lalu bagaimana cara melihat bahasa pemrogaman, cms atau framework apa saja yang digunakan dalam membangun suatu website tertentu?

kali ini saya akan memberikan trik simpel bagaimana mengetahui suatu website dibuat dari bahasa pemrograman apa atau cms dan framework apa saja yang digunakan.
oke berikut caranya

1. pertama buka website builtwith

2. lalu masukkan alamat websiteyang ingin dilihat

3. terakhir tekan enter atau klik tombol lookup, maka akan muncul informasi dari website tersebut

dengan mengetahui suatu website terbuat dari bahasa pemrograman apa saja atau cms dan framework yang mana, dapat membantu anda menentukan cara yang mana dalam membangun suatu website.